Kajian Ekokritik Sastra: Analisis Cerpen Sumur Lebak dan Ayah, Karya Eep Saefullah Fatah (dalam Buku Lelaki dari Neraka dan Cerita-Cerita Manusia Keras Kepala Lainya)
DOI:
https://doi.org/10.55448/ec4q7s74Kata Kunci:
buku, cerpen, ekokritik sastra, alamAbstrak
Jika berbicara tetang cerpen, maka tentu tidak akan lepas dari sebuah karya yang dibuat dengan ringkas, indah dan bias saja sesuai dengan realitas. Seperti halnya cerpen berjudul Sumur Lebak dan Ayah karya dari penulis Eep Saefullah Fatah kali ini. Di sana terdapat berbagai hal yang memang kedaan yang mangandung berbagai masalah. Dari cerpen ini, kemudian Eep membuat kritik untuk menumbuhkan kesadaran dan gerakan perbaikan. Sebagaimana yang tersisip secara perkataan dan tindakan dalam tokoh cerpennya. Serta hal itu terbukti dari realitas Kali Srengseng Cikarang Hilir yang bertumpuk sampah.
Referensi
Abdillah S. 2024. Urgensi Air Dalam Perspektif Mufassir dan Saintis. Al-Tadabbur, Vol. 9, No. 01.
Fatah, Eep Saefulloh. 2024. Lelaki dari Neraka dan Cerita-Cerita Manusia Keras Kepala Lainnya. Mizan, Bandung.
https://www.poetryfoundation.org/articles/69390/the-philosophy-of-composition
Sumardjo, Y dan Saini, K. M. 1986. Apresiasi Kesusasteraan. Jakarta: Gramedia.
Slamet, Yosep Bambang Margono. 2018. Fungsi dan Peran Karya Sastra dari Masa ke Masa, Jurnal PRAXIS, Vol. 1, No. 1.
https://tirto.id/tokoh/eep-saefulloh-fatah-ZJ
Nurhalimah dkk. 2021.Urgensi Quantum Ikhlas untuk Kesehatan Mental di Masa Pandemi Covid-19. Islamic Counseling, Vol. 5, No. 2. https://www.bekasikab.go.id/dlh-kabupaten-bekasi-bersihkan-sampah-di-kali-srengseng-cikarang-hilir#:~:text=%22Dengan%20segala%20keterbatasan%20dan%20kemampuan,serengseng%20Cikarang%20hilir%2C%22%20katanya.
Hapsari, Yovita Diva. 2023. Ilmiah Profesi Guru (JIPG) Pengaruh Metode Pembelajaran Praktek dan Ceramah pada Pembelajaran Seni Kelas III SD 6 BulungKulon. Jurnal Ilmiah Profesi Guru (JIPG).
Slamet, Yosep Bambang Margono. 2018. Fungsi dan Peran Karya Sastra dari Masa ke Masa. Jurnal Praxis, Vol. 1, No. 1.
Widianti, Ande Wina. 2017. Kajian Ekologi Sastra Dalam Kumpulan Cerpen Pilihan Kompas 2014 Di Tubuh Tarra Dalam Rahim Pohon. Jurnal Diksatrasia, Vol. 1, No, 2.
Sari D, Rima Annita. 2019. Kemampuan Memahami Peribahasa Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Angkatan 2018 FKIP Universitas Riau. Jurnal Tuah, Vol. 1, No. 1.
Harsono, Siswo. 2008. Ekokritik: Kritik Sastra Berwawsan Lingkungan. Kritik Sastra, Vol. 32, No. 1.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Jurnal Ekologi, Masyarakat dan Sains

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Penulis artikel yang diterbitkan di Jurnal EMS diizinkan untuk mengarsipkan sendiri versi terbitan/PDF di mana saja.